Sedikit Info Seputar
KEREN ! Lagi lagi Turki ! Foto Istanbul New Airport : Bandara Terbesar di Dunia yang Akan Berdiri di Turki
Terbaru 2017
- Hay gaes kali ini team Just Sharing Info, kali ini akan membahas artikel dengan judul KEREN ! Lagi lagi Turki ! Foto Istanbul New Airport : Bandara Terbesar di Dunia yang Akan Berdiri di Turki, kami selaku Team Just Sharing Info telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Just Sharing Info. semoga isi postingan tentang
Artikel Berita,
Artikel Islam,
Artikel Kabar,
Artikel Muslim,
Artikel Terkini, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul:
Berbagi Info Seputar
KEREN ! Lagi lagi Turki ! Foto Istanbul New Airport : Bandara Terbesar di Dunia yang Akan Berdiri di Turki
Terbaru
link: KEREN ! Lagi lagi Turki ! Foto Istanbul New Airport : Bandara Terbesar di Dunia yang Akan Berdiri di Turki
Berbagi KEREN ! Lagi lagi Turki ! Foto Istanbul New Airport : Bandara Terbesar di Dunia yang Akan Berdiri di Turki Terbaru dan Terlengkap 2017
ANKARA - Turki sedang membangun bandar udara terbesar di dunia, namanya bandar udara Istanbul New Airport.Menurut catatan Airport Council International, bandara ini dapat menampung 150 juta penumpang.
Kapasitas bandara terbesar Turki tersebut melebihi kapasitas Atlanta International Airport yang berkapasitas 101 juta penumpang.
Sementara, Dubai International Airport dan Heathrow masing-masing tercatat mampu menampung penumpang sebanyak 78 juta dan 75 juta orang.
CNBC, Jumat (13/1/2017) mengabarkan, bandar udara di Turki ini ditargetkan selesai pembangunannya pada Februari 2018 mendatang. Menurut rencana, bandara ini akan memiliki sebanyak enam landasan pacu.
Bandar udara ini kelak akan dioperasikan sebuah konsorsium yang dipimpin Limak Holding. Dana yang dianggarkan untuk membangun bandar udara tersebut mencapai € 10,3 miliar.
Sebagai penanggung jawab proyek pembangunan, manajemen Istanbul Grand Airport Construction menyatakan pada akhir tahun 2016 lalu, pembangunan proyek ini telah selesai sekitar 40%.
Reporter: Yuwono Triatmodjo